Hiburan

Showbiz Baim Wong Buatkan Bisnis Bakpao Untuk Kiano Rakyatnesia

[ad_1]

Rakyatnesia – Pasangan selebriti Baim Wong dan Paula Veerhoeven makin serius menjalani bisnis food and beverages (F&B). Beberapa hari lalu, Baim dan Paula membuka gerai F&B pertama untuk buah hatinya, Kiano dengan nama Bapau Kiano. Grand opening outlet pertamanya berlokasi di Bintaro Sektor 9.

“Ide Bakpau Kiano terinspirasi dari pipi kiano yang lucu dan gemas seperti bakpao, jadi kita bikin bapau yang mirip Kiano dan yang karakternya kesukaan kiano juga seperti sapi, tiger, kucing, kelinci, dan turtle juga”, ujar Baim Wong.

Dalam berbisnis, inovasi sangatlah penting. Dengan mengamgkat tema The New Style of Bakpao, Baim Wong dan Paula optimis bisa menjangkau pasar anak-anak. Pasalnya, ini adalah bisnis Kiano (anak Baim dan Paula) yang pertama.

“Harapannya semoga Bapau Kiano dapat dinikmati oleh seluruh masyarakat Indonesia dan segera hadir di berbagai kota”, pungkas Baim Wong. 

Baim Wong

Pasangan selebriti Baim Wong dan Paula Veerhoeven makin serius menjalani bisnis food and beverages (F&B). Beberapa hari lalu, Baim dan Paula membuka gerai F&B pertama untuk buah hatinya, Kiano dengan nama Bapau Kiano. Grand opening outlet pertamanya berlokasi di Bintaro Sektor 9.

Baim Wong

Bapau Kiano menjadi cemilan inovatif yang unik dan berbeda dengan sajian Bakpao pada umumnya. Konsep yang diangkat adalah “The New Style of Bakpao”.

Baim Wong

 Acara ini menjadi selebrasi Bapau Family karena telah membuka jenis bisnis makanan terbaru punyanya Kiano.

Baim Wong

Dalam acara tersebut juga dimeriahkan dengan Mukbang Bapau Kiano, berbagai fun games, dan dibagikan juga untuk para free 1000 Bapau Kiano untuk para customers yang hadir. Tentunya acara yang berlangsung telah dipastikan dengan penjagaan dan dengan protokol kesehatan.

Baim Wong

“Harapannya semoga Bapau Kiano dapat dinikmati oleh seluruh masyarakat Indonesia dan segera hadir di berbagai kota”, dikutip dari Baim Wong. 

KOMENTAR

Komentar adalah tanggapan pribadi, bukan mewakili kebijakan redaksi Rakyatnesia. Kami berhak mengubah atau tidak menayangkan komentar yang mengandung kata-kata berbau pelecehan, intimidasi, dan SARA.

sumber artikel : Tabloid bintang.com

Nurul Syahadatin

Lulusan S1 Ekonomi yang sekarang ketagihan nulis sejak 10 tahun terakhir, Mahir menulis berbagai macam hal tentang tanaman herbal dan juga pertanian dan peternakan, Kerja Offline di dinas pertanian dan peternakan

Related Articles

Back to top button