Babat Kota Penuh Sejarah, Bahkan Pernah Jadi Ibu Kota Lamongan

Rakyat Lamongan – Anda tentu pernah mendengar jajanan yang disebut dengan wingko. Adalah makanan atau jajanan khas babat. Tapi Babat tidak hanya terkenal dengan wingkonya. Dulu Salah satu Kecamatan di Lamongan ini sempat jadi Pusat pemerintahan Lamongan loh, tepatnya pada tahun 1935-1950.Sederet bangunan tua masih berdiri kokoh di sepanjang jalan Raya Surabaya-Bojonegoro menjadi saksi bisu. … Lanjutkan membaca Babat Kota Penuh Sejarah, Bahkan Pernah Jadi Ibu Kota Lamongan