Hiburan

Lihat Keren, Ini Film terbaru Choi Woo-shik, “The Policeman’s Lineage di bioskop 26 Januari 2022.” Terbaru 2022

Keren, Kembali lagi dengan aksinya di dunia film setelah drama yang diperangkannya sukses mengambil perhatian masyarakat. Kini Choi Woo-shik akan bermain dalam film baru tentang kepolisian.

Film terbaru Choi Woo-shik, The Policeman’s Lineage, tayang di bioskop Indonesia dalam waktu dekat. Film yang ia bintangi bersama Choi Jin-woong, Park Hee-son, dan Kwon Yul itu tayang mulai 26 Januari 2022 di bioskop Indonesia.

“Ada yang tidak benar di kepolisian ini. Choi Woo-shik memantau polisi lain yang terduga melakukan kejahatan,” cuit CBI Pictures, Jumat (21/1).

The Policeman’s Lineage di bioskop 26 Januari 2022.

BACA JUGA :   Download A Business Proposal Episode Terakhir 12 Sub Indo, Happy Ending?

Pengumuman jadwal tayang The Policeman’s Lineage diunggah bersamaan klip trailer film tersebut. Trailer itu dibuka dengan keinginan polisi Min-jae (Choi Woo-shik), untuk mengejar polisi.

Dalam upaya itu, ia juga seperti bersinggungan dengan orang-orang kaya, bahkan polisi yang kebal hukum. Trailer tersebut kemudian ditutup dengan narasi Min-jae yang bertekad menghentikan atasannya.



“Pak kepala, saya akan menghentikanmu,” tuturnya.

The Policeman’s Lineage merupakan hasil adaptasi novel Jepang berjudul serupa yang mengisahkan dua polisi, Kang-yoon (Cho Jin-woong) dan Min-jae (Choi Woo-shik), dengan karakter bertolak belakang.

Mereka bekerja sama dalam kasus kejahatan besar yang akan mengguncang organisasi polisi.

BACA JUGA :   Link Download Tomorrow Episode 2 Sub Indo, Gratis Disini

Tahun lalu, seperti diberitakan Yonhap pada Kamis (25/11), Choi Woo-shik mengatakan karakternya, Min-jae, merupakan polisi muda yang tekun dan bertekad kuat. Ia menyamar menjadi bagian dari kampanye anti-korupsi rahasia di kepolisian.

Dia ditugaskan mengumpulkan informasi tentang aksi korupsi yang dipimpin Kang-yoon, polisi senior dengan reputasi yang cemerlang dalam menangkap penjahat. Di balik catatan sempurna itu, ia tidak ragu menggunakan metode ilegal untuk menangkap penjahat.

Kini, aksi Choi Woo-shik bisa ditonton penggemar di bioskop mulai 26 Januari 2022.***

Baca Juga  "California", lagu baru Rich Brian angkat kisah anak Indonesia di AS

Nurul Syahadatin

Lulusan S1 Ekonomi yang sekarang ketagihan nulis sejak 10 tahun terakhir, Mahir menulis berbagai macam hal tentang tanaman herbal dan juga pertanian dan peternakan, Kerja Offline di dinas pertanian dan peternakan

Related Articles

Back to top button