Sepak Bola

Hasil Sulut United Vs Kalteng Putra Skor Akhir 2-0 Hari Ini

Hasil Sulut United vs Kalteng Putra Skor Akhir 2-0

Hasil Sulut United vs Kalteng Putra di pertandingan pekan ke-10 Liga 2 Indonesia 2021, Rabu malam, 1 Desember 2021, berakhir dengan skor 2-0, untuk kemenangan Sulut United di Stadion Batakan, Balikpapan.

Di babak pertama Kalteng Putra harus tertinggal lebih dahulu lewat dua gol Yudi Khoerudin di menit 12′, dan di menit ke-45+3.

Baca Juga  Prediksi Skor Lazio vs Porto, Jadwal Liga Europa, 8 November 2024

Sayangnya di babak kedua menit 84′, Kalteng Putra harus kehilangan satu pemain Nur Akbar Jawara Munir di keluarkan wasit usai mendapat kartu merah.

Hingga wasit meniup pluit panjang tanda berakhirnya babak kedua, tak ada gol lain yang tercipta dari kedua kesebelasan.

Baca Juga  Prediksi Wolfsburg vs Augsburg, Bundesliga Jerman, 02 November 2024

Sulut United menang atas Kalteng Putra 2-0.

Usai pertandingan ini, Sulut United kini menmpati puncak Klasemen Grup D Liga 2 dengan 15 poin, sementara Kalteng Putra ada di posis ke 3 klasemen Grup D dengan 13 poin.

Berikut hasil Sulut United vs Kalteng Putra di pertandingan pekan ke-10 Liga 2 Indonesia 2021, Pencetak gol, susunan pemain yang diturunkan dan video cuplikan gol.

Pencetak Gol Sulut United vs Kalteng Putra

Susunan Pemain Sulut United vs Kalteng Putra

Sulut United
Fery Bagus Kurniawan
Danie Pratama
Yudi Khoerudin
Muhammad Arozi
Mahdi Fahri Albaar
Mahadirga Maranando Lasut
Daniel Rocken Saputra
Ryan Kurnia
Daud Kotulus
Rosi Noprihanis
Patrich Steeve Wanggai
ke 3Kalteng Putra
Ahmad Fauzi
Fajri Ardiansyah
Zakaria
Muhammad Fauzan Jamal
Lukas Guruh Prayitno
Ronaldo Eko Juliyanto
Tamsil Sijaya
Dominggus Fedrik Kereway
Nur Akbar Jawara Munir
Melcior Leideker Majefat
Aidil Usman Diarra

Video Cuplikan Gol Sulut United vs Kalteng Putra

[ad_2]

Nur Chafshoh

Penulis merupakan blogger asal Sidoarjo kelahiran Gresik. Sudah menjadi ibu rumah tangga dan anak 1, berusaha gigih belajar dan berbagi dengan menulis.Pendidikan, S1 Komunikasi Penyiaran Islam UINSA.

Related Articles

Back to top button