Profil Dan Biografi Lengkap Rudy Wowor, Aktor Kawakan Kelahiran Belanda
Selebritis – Profil Dan Biografi Lengkap Rudy Wowor, Aktor Kawakan Kelahiran Belanda, Aktor Kawakan Indonesia Rudy Wowor meninggal dunia pada Juamt 5 Oktober 2018. Aktor ini memiliki darah blasteran Belanda. Dan sudah bermain film sejak tahun 70an.
Daftar Isi
Film-film terkenal yang pernah dibintanginya antara lain Impian Perawan (1976), Aladin (1980), Tjoet Nja’ Dhien (1986) dan Soerabaia ’45 (1990). Bahkan pada dirinya pernah masuk nominasi Aktor Pendukung Terbaik FFI 1988 melalui film Tjoet Nja’ Dhien.
Selain akting, Rudy Wowor juga seorang penari dan koreografer. Tahun 2007, Rudy menjadi juri tetap acara realitas menari bertajuk Seleb Dance ANTV.[1] Salah satu pagelaran yang dikoreograferi oleh Rudy adalah teater musikal berjudul Miss Kedaluwarsa yang beraksi di Gedung Kesenian Jakarta pada 24 sampai 27 Mei 2007.
Baca juga :Â Â Aktor Kawakan Rudy Wowor Meninggal Dunia Karena Penyakit Ini !!!
Rudy Wowor juga seorang penulis. Dia pernah menjadi penulis di majalah mode Elle. Lelaki yang menguasai tujuh bahasa asing ini juga pernah menulis di beberapa harian di Madrid, Spanyol, dan sejumlah harian di Australia.[3]
Rudy meninggal dunia pada tanggal 5 Oktober 2018 di Rumah Sakit Meilia, Cimanggis, Depok karena penyakit kanker prostat yang dideritanya.
Profil Dan Biografi Lengkap Rudy Wowor
Nama Asli
Rudolf Canesius Soemolang Wowor
Tgl Lahir
Dec 13, 1943
Lahir Di
Amsterdam, Belanda
Profesi :Aktor, Penari, Koreografer, Instruktur Tari, Penulis
Film Yand Pernah Diperankan Rudy Wowor
– Onder de Bomen (1966)
– Tjoet Nja’ Dhien (1988)
– Madame Dasima (2001)
– D’Girlz Begins (2006)
– Quickie Express (2007)
– Ayat-Ayat Cinta (2008)
– Merah Putih (2009)
– Darah Garuda (2010)
– Java Heat (2013)
– Sweet 20 (2017)
Originally posted 2018-10-05 22:33:53.