Kapolres Jaktim Beberkan Kronologi Tewasnya AKBP Buddy Alfrits Towoliu , Kabar Indonesia

Rakyatnesia – Kapolres Jaktim Beberkan Kronologi Tewasnya AKBP Buddy Alfrits Towoliu Pencarian seputar Berita Nasional di dunia online kian banyak dikerjakan masyarakat Indonesia, meski sesungguhnya Berita ini akan kami bahas di artikel ini.

[quads id=10]

Pada artikel Kapolres Jaktim Beberkan Kronologi Tewasnya AKBP Buddy Alfrits Towoliu ini kami ada sebagian pembahasan yang akan kalian baca disini, dan juga mempunyai sebagian sistem penjelasan lain yang bakal membikin kalian terkaget memperhatikan atau membacanya. Jika anda suka dengan info ini, maka bagikan dengan orang terdekat atau di media sosial kesayangan anda.

[quads id=10]

 

Rakyatnesia.com – Polres Metro Jakarta Timur (Jaktim) merinci penanganan terbaru kasus tewasnya Kasat Reserse Narkoba Polres Metro Jakarta Timur AKBP Buddy Alfrits Towoliu.

Sebagaimana diketahui, AKBP Buddy tewas di rel kereta api (KA) Stasiun Jatinegara, Jakarta Timur pada Sabtu (29/4).

Kronologinya bermula saat AKBP Buddy berangkat dari rumah menuju kantor Polres Metro Jakarta Timur yang berlokasi di Jatinegara.

Menurut Kapolres Metro Jakarta Timur, Kombes Pol Leonardus Harapantija Simarmata Permata, peristiwa tewasnya Buddy terjadi pada Sabtu (29/4) pukul 09.31 WIB di jalur kereta api Stasiun Jatinegara.

Atas temuan itu, polisi telah memeriksa 7 orang saksi untuk menyelidiki peristiwa tersebut. Mulai dari sepupu almarhum, wakil kepala stasiun, masinis, asisten masinis, PKD Stasiun Jatinegara, lalu ada dua personil yaitu dari Polres Jakarta Timur dari satuan narkoba. 

“Termasuk juga barang bukti yang sudah diamankan ini ada handphone, lalu juga dompet yang berisi uang tunai, lalu juga identitas pribadi, satu dua jam tangan dan ikat pinggang,” kata Leonardus dalam konferensi pers di Polres Metro Jaktim, Senin (1/5).

Berdasarkan pemeriksaan sejumlah saksi dan bukti rekaman CCTV, Leonardus memerinci aktivitas AKBP Buddy mulai berangkat dari rumah hingga ditemukan tewas di rel kereta.

Berikut kronologi berdasarkan rentang waktu terkait meninggalkanya AKBP Buddy Alfrits Towoliu :

Pukul 05.45 WIB, Tiba di Polres Metro Jaktim

Leonardus mengemukakan bahwa berdasarkan keterangan dari saksi bernama Jhon Edi Towoliu, sepupu AKBP Buddy, menerangkan bahwa korban dengan saksi berangkat dari rumah korban menuju ke Polres Metro Jakarta Timur menggunakan mobil. Setibanya di Polres Metro Jaktim kurang lebih pukul 05.45 WIB, kemudian ke ruangan Kasatresnarkoba Polres Metro Jakarta Timur.

“Korban dan saksi ini masuk ke ruangan Kasatresnarkoba, korban sarapan pagi yang sudah disiapkan oleh istrinya dari rumah. Selanjutnya korban ini minum obat dari dokter pasca operasi batu empedu,” ucapnya.

Selama di ruangan Kasatresnarkoba, AKBP Buddy sempat berganti baju kemeja berwarna putih dan mencoba tidur di ruangan istirahat. Namun, Buddy tidak bisa tidur dan terbangun lagi membuka baju kemudian menggantinya dengan kaos dan memakai jaket hitam.

Pukul 09.11 WIB, Keluar Ruangan menuju gerbang Polres

Dikutip dari Jawa Pos

Exit mobile version